KPU Pastikan Dua Bapaslon Pilwakot Pekalongan 2024 Memenuhi Syarat

KPU Kota Pekalongan
Sumber :

 

"Sementara, pada tanggal 4 September 2024, KPU Kota Pekalongan telah menerima hasil pemeriksaan kesehatan kedua bapaslon tersebut dan Alhamdulillah hasilnya semua dinyatakan lolos,"ucap Fajar saat ditemui di ruang kerjanya, Senin siang (9/9/2024).

 

Menurutnya, pemeriksaan kesehatan ini untuk memastikan mereka dapat menjalankan tugasnya sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pekalongan jika terpilih, dan memenangkan Pilkada Serentak 2024 November nanti. 

 

Lanjut Fajar menambahkan, tanggal 4 September 2024, KPU Kota Pekalongan telah menerima hasil pemeriksaan kesehatan kedua bapaslon tersebut dari tim pemeriksaan kesehatan RSUP Dr. Kariadi Semarang.