Kampanyekan Pendidikan Karakter Ciptakan Generasi Peduli Lingkungan
Minggu, 2 Maret 2025 - 19:35 WIB
Sumber :
- arif
Menutup diskusi, Wamen Fajar menyampaikan bahwa masa depan adalah kita, yang berarti pendidikan karakter dapat menjadi gerakan besar yang tidak hanya dilakukan oleh individu tetapi menjadi budaya kolektif di sekolah dan masyarakat.