Cek Pasar Tradisional dan Modern, Satgas Pangan Polda Pastikan Stok dan Harga Sembako Stabil

Satgas Pangan Polda Jateng cek harga sembako
Sumber :
  • IST

Lebih lanjut, beliau juga mengimbau kepada seluruh masyarakat, khususnya masyarakat Jawa Tengah, agar tetap tenang dan berkolaborasi dengan pemerintah untuk menjaga kestabilan stok bahan pokok.

Dengan upaya yang dilakukan, diharapkan masyarakat dapat menjalani ibadah bulan Ramadhan dengan tenang tanpa rasa khawatir terhadap ketersediaan dan harga bahan pokok.