Gunakan Ribuan Piring Sajian Takjil, Upaya Minimalkan Sampah di Kampung Ramadan Jogokaryan
Senin, 3 Maret 2025 - 00:20 WIB
Sumber :
- hms
Selain itu, Kampung Ramadan Jogokariyan juga berkomitmen menjaga kebersihan dengan mengelola sampah makanan dengan baik.
“Sisa makanan atau sampah organik kami kumpulkan, dan biasanya diambil oleh masyarakat sekitar, karena di sini banyak warga yang memiliki ternak. Dengan cara ini, tidak ada makanan yang terbuang sia-sia,” jelasnya.