Mengubah Luka Menjadi Harapan: Kisah Ahmad Hasyim Wibisono dan Pedis Care untuk Pasien Diabetes

Ahmad Hasyim Wibisono, CEO Pedis Care
Sumber :

MALANG, Viva Jogja - Di balik setiap langkah pasien diabetes, ada perjuangan besar untuk menjaga kesehatan dan menjalani hidup normal meskipun dalam keterbatasan. 

Noviyanto dan Keju Indrakila: Inovasi Boyolali, Kejutan Rasa Lokal yang Mendunia

Di Indonesia, diabetes masih menjadi masalah kesehatan yang signifikan, dan penanganan luka akibat penyakit ini sering kali tidak memadai. 

Banyak pasien yang merasa terasing dan kehilangan harapan karena luka diabetes yang sulit sembuh, bahkan sering berakhir dengan amputasi.

Transformasi Dusun Kemuning: Dari Desa Tertinggal Menjadi Kampung Wisata yang Mandiri Berkat Astra

Ahmad Hasyim Wibisono, seorang pendiri dan CEO Pedis Care, melihat kondisi ini sebagai panggilan untuk berbuat lebih.

Hasyim menyadari tingginya angka komplikasi akibat diabetes yang sering berujung pada amputasi. 

Minyak Atsiri Kendal: Dari Desa Hingga Benua Eropa Bersama Astra

“Amputasi bukanlah solusi satu-satunya,” katanya dalam sebuah wawancara. 

Ia percaya bahwa luka akibat diabetes bisa ditangani dengan benar, sehingga pasien tidak harus menyerah pada kondisinya.

Halaman Selanjutnya
img_title