Minta KLH Stop Segel TPA Degayu Pekalongan Sambil Tunggu TPS3R , DPR RI Rizal Bawazier: Ini Mau Lebaran!

Kondisi TPA Degayu, Kota Pekalongan
Kondisi TPA Degayu, Kota Pekalongan
Sumber :
  • IST

Rizal Bawazier yakin bahwa Pemerintah Kota Pekalongan akan segera mencari solusi terbaik untuk mengatasi masalah sampah setelah TPA Degayu tidak digunakan lagi. Namun, ia menekankan bahwa penyegelan saat ini bukanlah langkah yang tepat.

"Saya yakin Pemda Kota Pekalongan pasti akan mencari solusi terbaiknya secepatnya setelah TPA Degayu tidak digunakan lagi nanti," tutup Rizal. 

"Tapi ini bukan waktu yang tepat untuk dilakukan penyegelan."