Air Terjun Jumog Masih Jadi Idola, 10 Ribu Wisatawan Tercatat Berwisata di Libur Maulid Nabi

Liburan Maulid Nabi wisata Air Terjun Jumog masih jadi Idola
Sumber :
  • VIVA Jogja

Pihaknya berencana untuk nantinya para wisatawan yang akan mengunjungi telaga Madirda disiapkan satle untuk menuju lokasi.

"Nanti kita juga kembangkan satle nantinya para pegunjung bisa menggunakan kendaraan kecil menuju telaga Madirda," imbuhnya.

Dia juga sampaikan kunjungan kunjungan wisatawan selama libur panjang ini momen tidak hanya berdampak terhadap pemasukan BUMDes saja tapi juga masyarakat sekitar seperti pedagang, dan jasa ojek, parkir hingga penjual oleh-oleh.