BEST Class BPI: Pemenang Lomba Fotografi SMA di Batang Jelajahi Teknologi USC PLTU
Kamis, 6 Februari 2025 - 10:20 WIB
Sumber :
- IST
Komitmen BPI untuk Masyarakat
BPI terus berupaya membangun hubungan yang lebih erat dengan masyarakat melalui berbagai program edukatif, salah satunya BEST Class.
Program ini tidak hanya mengenalkan PLTU Batang kepada publik, tetapi juga memberikan ruang bagi siswa untuk lebih memahami sektor energi dan teknologi.
Baca Juga :
Antisipasi Kelangkaan di Jateng dan DIY, Pertamina Distribusikan 900 Ribu Tabung Gas Melon
Melalui langkah ini, BPI berharap dapat menginspirasi generasi muda untuk lebih aktif berpartisipasi dalam pengembangan teknologi energi di masa depan.
Tidak hanya sebagai objek dokumentasi, tetapi juga sebagai bagian dari perjalanan menuju energi yang lebih bersih dan efisien.