Mahasiswa Kudus Ciptakan Inovasi Spektakuler, Gazebo Egronomis Makin Populer

Inovasi gazebo ergonomis berbahan utama galvanis
Sumber :
  • arif

Sementara itu, Kepala Prodi S1 Teknik Industri UMKU, Danung Firmansyah berharap, inovasi gazebo ergonomis menjadi inspirasi bagi mahasiswa lain dalam mengembangkan produk berbasis teknologi dan kebutuhan masyarakat.

Perjuangan Muchsin Saputra Hijaukan Patiayam Kudus, Rela Berlari Ribuan Kilometer Sumbang Bibit Pohon

“Semoga semakin banyak mahasiswa UMKU yang mampu mengembangkan produk berbasis teknologi dan kebutuhan masyarkat sesuai prinsip ergonomi itu sendiri,” terangnya.

Rektor UMKU, Dr. Edy Soesanto juga mengapresiasi inovasi positif yang diciptakan mahasiswa prodi teknik idustri tersbut. Melalui inovasi ini, makin menunjukkan peran aktif mahasiswa Teknik Industri dalam menciptakan solusi inovatif.

Ikhtiar Kamal Mustofa di Kudus Pertahankan Budaya Jawa, Hadirkan Tradisi Wilujengan Mitoni Cucu Pertama

“Hal ini menunjukkan peran aktif mahasiswa Teknik Idustri dalam menciptakan solusi inovatif yang bermanfaat bagi civitas akademika dan juga masyarakat,” tukas Edy.