Polres Pemalang dan PWI Berbagi Berkah Ramadhan di Panti Asuhan

Polres Pemalang dan PWI santuni Panti Asuhan
Sumber :
  • IST

"Mudah-mudahan yang kami terima ini menjadi berkah bagi Polres Pemalang dan rekan media," ujar Ustad Rifai.

Launching Pekarangan Pangan Lestari: Sinergi Polres Pemalang dan Mahasiswa

Ia juga mendoakan agar aparat kepolisian yang bertugas selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam menjalankan tugas mereka.

"Dan semoga bapak-bapak dalam menjalankan tugas senantiasa diberikan nikmat sehat, kemudahan dan kelancaran," imbuhnya.

Kapolres Pemalang: 5 Kasus Narkoba dan 63 Kasus Premanisme Berhasil Diungkap

Ramadhan menjadi bulan yang penuh berkah dan momen terbaik untuk berbagi dengan sesama.

Kegiatan seperti ini tidak hanya sekadar bentuk kepedulian sosial, tetapi juga memperkuat hubungan antara kepolisian, media, dan masyarakat.

Kapolres Pemalang AKBP Eko Sunaryo Cek Ruang Pelayanan Publik, Pastikan SOP Dijalankan

Diharapkan, kegiatan berbagi ini bisa menjadi inspirasi bagi banyak pihak untuk turut serta menebarkan kebaikan di bulan suci.