Masyarakat Dijamin Tak Kelaparan, Pemkot Yogyakarta Siapkan Stok Beras Berlimpah

Beras Bulog dijual Pasar Murah Kemantren Wirobrajan
Sumber :
  • hms

“Kami kerja sama dengan daerah penyangga, seperti Sleman, Bantul, Kulon Progo, kemudian Delanggu Klaten, Sukoharjo, Purworejo dan Blitar, dengan jenis beras kualitas medium,” paparnya.

Kampanyekan Speling di Jepara, Lutfi Bongkar Manfaat Program Kesehatan Gratis

Sukidi mengimbau masyarakat Kota Yogyakarta agar tidak Panic buying atau memborong beras terlalu banyak. Karena hal tersebut justru memicu terjadinya inflasi. 

Bahkan stok cadangan beras Pemkot Yogyakarta sampai saat ini juga belum digunakan sejumlah 65,05 ton.

Baru Seminggu Menjabat, Wali Kota Magelang Digeruduk Ratusan Pejabat

"Stok beras kita cukup dan aman sampai 3 bulan ke depan termasuk selama Ramadan dan Idul Fitri nanti. Kami juga lakukan pengawasan pangan seminggu dua sampai tiga kali ke pasar rakyat dan pasar modern memantau ketersediaan, harga dan keamanan pangan,” tukasnya.