Enggak Harus Mahal, Ini 4 Hal Seru untuk Persiapkan Lebaran

Ilustrasi TikTok Lebaran Sale
Sumber :
  • Dokumentasi

JogjaLebaran sebentar lagi! Gak kerasa ya kita sudah berada di penghujung bulan Ramadan. Sudah berapa persen persiapan kamu menyambut Lebaran tahun ini? Kue kering sudah aman? Baju Lebaran gimana? Atau udah gak sabar buat mudik untuk ketemu dengan keluarga di rumah?  

Ini Dia Fakta dan Pemenang Tiktok Awards 2023 Kategori Changemakers of The Year

Kamu ga perlu khawatir karena lewat #SerunyaBareng di TikTok, ada banyak kreator TikTok yang berbagi banyak cara merayakan hari Kemenangan dengan seru untuk jadi inspirasi kamu! 

Tagar #SerunyaBareng di TikTok yang kini sudah memiliki lebih dari 4,3 miliar views ini mengajak komunitas TikTok untuk berbagi keseruan dan kebersamaan mereka selama bulan suci Ramadan.

Instagram dan Tik Tok UGM Jadi Terpopuler dari 15 Kampus Besar di Indonesia

Mulai dari berbagi pengetahuan lewat #SerunyaBelajarBareng, berbagi resep sahur dan berbuka lewat #SerunyaKulinerBareng, ide dan tips fesyen juga make-up lewat #SerunyaGayaBareng, hingga keseruan ngabuburit lewat #SerunyaMainBareng.

Tidak lupa, TikTok juga ingin mengajak komunitas pengguna di seluruh Indonesia untuk berbagi keseruan mempersiapkan dan merayakan Lebaran lewat #SerunyaLebaranBareng.  

Hasil Sidang Isbat, Hari Raya Idul Fitri 2023 Ditetapkan Sabtu 22 April

Nah, kira-kira hal apa aja sih inspirasi yang bisa kamu jadikan referensi untuk menyambut Lebaran tahun ini? Simak empat tips seru untuk rayakan Lebaran secara meriah di tahun ini dari para kreator TikTok di bawah ini! 

1.   Kue kering tiga warna yang simpel namun enak untuk menjamu tamu saat silaturahmi  

Halaman Selanjutnya
img_title