Nekat Gunakan Gas Subsidi, Pemkab Sleman Peringatkan Hotel Restoran dan Usaha Laundri

Pemkab Sleman ajukan alokasi fakultatif gas elpiji 3 kg tahun 2025
Sumber :
  • hms

“Berdasarkan pantauan kemarin setelah kapal tanker berhasil merapat, suplai gas elpiji 3 kg di SPBE, pangkalan, dan agen mulai tercukupi,” tukas Haris.

Fokus Layanan Publik Steril dari Korupsi, Tekad Bupati Harda Majukan Sleman

Tidak hanya itu, Haris mengaku telah mengirimkan permintaan penambahan alokasi gas elpiji 3 kg untuk Kabupaten Sleman. 

Pemkab Sleman meminta alokasi fakultatif gas elpiji 3 kg tahun 2025 sebesar 15.891.667 tabung ke Pertamina.  Alokasi tmbahan gas subsidi ini meningkat 14% dari tahun 2024 sebesar 13.961.333 tabung.  

Program MBG di Sleman Didukung Penuh Semua Pihak