Sosialisasi Keselamatan Perlintasan Sebidang, KAI Daop 6 Yogyakarta Gandeng Komunitas Pecinta Kereta Api
Senin, 17 Maret 2025 - 14:47 WIB
Sumber :
- Ist/VIVA Jogja
Palang pintu bukan jaminan keselamatan, penjaga pintu bertugas mencegah kendaraan menabrak kereta, bukan sebaliknya.
Baca Juga :
KA Sancaka Tertemper Truk di Sragen, Petugas Daop 6 Yogyakarta Segara Upayakan Normalisasi Perjalanan
KAI Daop 6 Yogyakarta berkomitmen untuk terus melaksanakan sosialisasi keselamatan di perlintasan sebidang secara berkelanjutan.
"Disiplin dan utamakan keselamatan bersama. Kerjasama dan kesadaran diharapkan dapat menekan angka kecelakaan di perlintasan sebidang, demi kelancaran dan keselamatan perjalanan kereta api dan pengguna jalan," pungkas Feni Novida Saragih.