Minyak Atsiri Kendal: Dari Desa Hingga Benua Eropa Bersama Astra

Khafidz Nasrullah, tokoh di balik DSA Kendal.
Sumber :
  • IST/Astra Internasional

KENDAL, Viva Jogja - Salah satu bentuk kepedulian Astra terhadap masyarakat pedesaan Indonesia terlihat dari program Desa Sejahtera Astra (DSA) yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia, termasuk DSA Kendal, Jawa Tengah. Program ini tidak sekadar mengembangkan potensi lokal, tetapi juga merangkul ekonomi pedesaan untuk ekspor.

Nikmat dan Aroma Kopi Jawa Tengah: Setiap Seruput Penuh Cerita

Di DSA Kendal, masyarakat mengolah minyak atsiri dari berbagai tanaman seperti serai wangi dan daun cengkih, yang dipercaya memiliki manfaat kesehatan. 

Produk ini kini telah menembus pasar Eropa, termasuk Jerman, Prancis, dan Spanyol.

Astra Berkolaborasi dengan Petani Lokal Demi Kesejahteraan Masyarakat

Indosat Tingkatkan Jaringan untuk Kelancaran Komunikasi di Masa Lebaran 2025

Dalam upaya memberdayakan masyarakat Kendal, Astra memberikan dukungan berkelanjutan berupa pelatihan dan pembinaan. 

Proses pengolahan minyak atsiri ditunjukkan oleh Khafidz Nasrullah, tokoh di balik DSA Kendal.

Lutfi Siap Perpanjang Kerja Sama Sister Province Jateng-Queensland, Ini Manfaatnya

Khafidz menjelaskan bahwa dukungan Astra dalam pengadaan mesin pengolahan minyak atsiri sangat membantu masyarakat untuk memaksimalkan nilai jual produk mereka. 

Halaman Selanjutnya
img_title