Tersangka Pengerusakan Baliho Rober Adhe Kembali Diperiksa, HP Akhirnya Disita Polisi

Polisi Periksa Pelaku Pengerusakan Baliho
Sumber :
  • VIVA Jogja

Sementara itu Sutarman mengaku disitanya ponsel miliknya sudah jelas dirinya tidak bisa lagi menerima order memijat yang selama ini menjadi penghasilan tambahan di luar jualan dawet itu.

Pegiat Wisata Undang Dialog Paslon, Begini Komitmen Ilyas dan Rober Terkait Pariwisata Karanganyar

"HP itu untuk komunikasi orderan memijat. Karena HP disita maka orderan jadi terhenti," pungkasnya.