50 Sekolah Kolaborasi Wujudkan Sekolah Tanpa Sampah Plastik

Deklarasi zero waste di sekolah
Sumber :
  • dokumentasi wwf

"Kata peduli juga diikuti oleh tindakan para siswa untuk berpartisipasi aktif dalam mengurangi, dan memilah sampah plastik, khususnya plastik sekali pakai. Kegiatan ini juga merupakan implementasi dari program Green Education for Sustainable Development yang sedang kita galakkan untuk mendukung capaian Sustainable Development Goal (SDG) Indonesia," tutur Itje.

Darurat Sampah, Sejumlah Pakar Kaji Solusi Lewat Konsep Ekonomi Sirkuler

Komisi Nasional Indonesia untuk UNESCO (KNIU) adalah lembaga yang bertugas melancarkan usaha dan mengkoordinasikan kegiatan di bidang pendidikan, ilmu pengetahuan, kebudayaan dan komunikasi dalam rangka program Pemerintah dan Program UNESCO.

Melalui deklarasi ini, WWF-Indonesia dan Dinas Pendidikan DKI Jakarta, bersama dengan 50 sekolah terpilih, berkomitmen untuk menciptakan perubahan positif dalam mengatasi permasalahan sampah plastik melalui pendidikan, perubahan perilaku, dan kerja sama antar sekolah.

Gerakan Ekonomi Sirkular, Le Minerale Gandeng Brand Sepatu Lokal Ramah Lingkungan