UMUKA Solo Gelar Bakti Sosial Sekaligus Launching PMB Tahun Akademik 2025/2026

Rektor UMUKA Karanganyar Samsuri
Sumber :
  • VIVA Jogja

"Saat ini UMUKA memiliki tiga fakultas dengan enam belas program studi (Prodi). Memiliki prodi unggulan seperti Peternakan, Ekonomi Bisnis Digital, Akupunktur dan Herbal, serta Kesehatan," lanjut Samsuri.

Polemik Minimarket Ilegal di Karanganyar, Bupati Bentuk Tim Investigasi, DPRD Turun Tangan

Sementara untuk kegiatan bakti sosial ini sebagai salah satu komitmen UMUKA dalam mendekatkan diri dengan masyarakat sekitar sejak awal perkuliahan.

Bakti sosial dengan membagikan paket sembako yang berisi beras, telur, minyak goreng, gula pasir, teh, dan kopi ini murni iuran dari dosen dan staf di lingkup UMUKA Solo.

Siap-Siap! Liga 4 Nasional 2025 Akan Bergulir di Karanganyar

"Ada 170 paket sembako berisi beras, telur, minyak goreng, gula pasir, teh, dan kopi. Kami bagikan kepada beberapa komunitas dan masyarakat sekitar yang membutuhkan," pungkasnya.